Camat Banjarmasin Timur Dra.Hj.Rusdiana,M.AP menghadiri Acara Penyaluran Bantuan Sosial, Bakti Kesehatan, Pameran UMKM dan Pasar Murah Sinergitas FORKOPIMDA dan UIN Antasari Banjarmasin. " PRESISI BAIMAN ADALAH KITA " bertempat di Aula Auditorium UIN Antasari Banjarmasin. 15 November 2023
byKec. Banjarmasin Timur
•
0